Berita Review Seputar Gadget

(BOCOR DI INTERNET!) Akan Rilis HP POCO Series X5 Pro 5G 2023

Review Poco X5 Pro 5G - HarianTeknologi
Admin Tekno
Written by Admin Tekno

HarianTeknologi – Poco adalah salah satu lini dari Xiaomi yang memiliki banyak fans, dikarenakan spek gahar untuk multimedia dan games, membuat brand ini banyak diminati. Ternyata ada bocoran yang keluar di internet tentan rilisan dari Poco di tahun 2023.
Ya benar, akan ada rilis HP Poco X5 5G. Berikut review dari HP Poco X5 5G 2023

Beberapa pihak memprediksi smartphone yang akan dirilis berikutnya di lini Poco adalah series X untuk Xtreme atau series Flagship atau F.

Sejalan dengan itu, baru-baru ini salah satu akun media sosial twitter @JAOLtech menguak smartphone yang bakal hadir dari POCO, yaitu dari model X5 Pro 5G.

Tampak sejalan dengan prediksi liar yang berkembang, terdapat akun twitter yang membocorkan rilisan terbaru dari Poco bahkan sebelum dirilis official di pasaran cina.

@JAOLtech membagikan postingan tetang model terbaru dari poco yaitu model X5 Pro 5G yang gahar dengan Snapdragon 778G. Hal ini tentu menjadi angin segar bagi para pecinta smartphone Poco di Indonesia yang menanti adanya update terbaru dari brand ini.

Akun twitter @JAOLtech tidak hanya membagikan projeksi atau prakiraan saja namun juga membagiakan prototype dus atau box dan kemasan dari smartphone tersebut secara langsung. Hal ini membuat netizen menjadi yakin akan hal itu.

JAOLtech mengkonfirmasi juga, POCO X5 Pro 5G akan dipersenjatai dengan chipset Qualcomm Snapdragon 778G.

BACA JUGA  Rp 1 Jutaan! Rekomendasi 3 HP Android Terbaru 2023

 Lain itu untuk segi layarnya sepertinya sudah mempunyai kualitas yang sangat mumpuni yakni berkualitas AMOLED Full HD+ ditambah dengan refresh rate mencapai 120Hz.

Untuk segi screen atau layar dari Poco X5 Pro 5G ini akan menggunakan AMOLED Full HD+ dengan kualitas yang sangat baik dengan refresh rate hinggga 120Hz.

Dari segi kamera, Poco X5 Pro 5G menggunakan kamera utama sebesar 108MP yang memiliki kualitas super untuk mengambil gambar atau video.

dibekali 5.000mAh dibagian batterai membuat ponsel ini tahan lama untuk melakukan banyak aktivitas, dan ditambah dengan charger fast charging dengan daya baterai cepat sebesar 67Watt.

Head of Marketing POCO Indonesia Andi Renreng sebelumnya mengatakan tentang rilis terbaru Poco di tahun 2023

Beliau mengatakan “Seiring dengan semakin tingginya ekspektasi pengguna dimana kemampuan smartphone untuk menjalankan beban kerja yang berat dengan lancar contohnya bermain game, sangat jelas performa xtreme menjadi faktor utama.”

Ada kata Xtreme di dalam pernyataannya tersebut, berarti kemungkinan besar memang smartphone ini yang bakal keluar dari POCO dalam waktu dekat.

Adanya penyebutan kata Xtreme di postingan tersebut sangat mengindikasikan bahwa kemungkinan besar memang smartphone model ini lah yang akan dirilis di awal 2023 sebagai smartphone dengan spek mumpuni

Tapi nampaknya bagi para pecinta POCO di Indonesia sedikit bersabar, sepertinya smartphone ini bakalan hadir terlebih dahulu di pasar China Sobat Tekno.

BACA JUGA  Samsung Galaxy Z Flip 5 Pakai Wi-Fi 6E!

Okay, jadi seperti itu bocoran luncurkan terkini dari HP Poco X5 Membela 5G 2023 yang bocor di Internet yang tentu hendak banyak yang menanti seri Membela dengan spek segahar ini.

About the author

Admin Tekno

Admin Tekno

Berbagi Artikel Seputar Teknologi dan Lainnya

1 Comment